Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2022

Cara Memilih Desain Ventilasi Udara Rumah Minimalis

Gambar
Saat Anda mendesain sebuah rumah, tentunya ventilasi rumah juga sangat penting. Ventilasi rumah memiliki peran yang sangat penting. Fungsi utamanya adalah untuk memudahkan pertukaran udara. Desain ventilasi rumah minimalis yang sangat populer yaitu desain ventilasi horizontal. Desain ini akan mensirkulasikan udara secara horizontal. Prinsip kerja dari desain ventilasi ini adalah adanya lubang ventilasi udara yang berlawanan arah antara udara yang masuk ke dalam rumah dengan udara yang keluar dari rumah. Hal ini sangat baik untuk kesehatan rumah Anda. Desain ventilasi rumah minimalis horizontal ini akan membuat udara yang masuk ke dalam rumah dapat menyebar merata ke seluruh sudut ruangan. Sehingga udara di dalam ruangan akan selalu segar. Kesan ruangan pengap tidak akan muncul di ruangan rumah Anda jika menggunakan desain ini. Ruangan juga tidak menjadi lembab, sehingga dinding ruangan tidak mudah berlumut. Anda bisa memadukan desain ini dengan berbagai aksesoris. Misalnya menutup ven...